WORKSHOP AKREDITASI PRODI DIPLOMA III RMIK JURUSAN KEBIDANAN POLTEKKES KEMENKES YOGYAKARTA, 24 – 25 AGUSTSU 2022



01 Sep 2022




Workshop Akreditasi Prodi Diploma III Rekam Medis dan Ilmu Kesehatan Jurusan Kebidanan Poltekkes Kemenkes Yogyakarta, 24 – 25 Agustsu 2022.

Kegiatan Workshop ini bertujuan untuk mempersiapkan kelengkapan DKPS dan ED yang akan diupload untuk proses Akreditasi.

Workshop  dilaksanakan selama dua hari, yaitu hari Selasa-Rabu tanggal 23-24 Agustus 2022 pukul 07.30-16.00 di KJ Hotel Jl. Parangtritis Mantrijeron Kota Yogyakarta.

Peserta workshop terdiri atas 46 orang Tim Task Force Persiapan Akreditasi Program Studi Diploma Tiga Rekam Medis dan Informasi Kesehatan Jurusan Kebidanan Poltekkes Kemenkes Yogyakarta yang mengikuti kegiatan workshop secara luring serta 15 orang Clinical Instructure (CI) lahan praktik  yang mengikuti kegiatan workshop secara daring .