Pembekalan dan Pembukaan Praktik Asuhan Kebidanan dengan Pendekatan Budaya Mahasiswa Semester V Prodi DIII
17 Sep 2019
Pembekalan dan Pembukaan Praktik Asuhan Kebidanan dengan Pendekatan Budaya bagi mahasiswa semester V Prodi DIII Kebidanan yang merupakan salah satu mata kuliah penciri Prodi D3 Jurusan Kebidanan Polkesyo.
Semoga bisa menjadi bagian proses yg berarti dalam menghasilkan ahli madya kebidanan yang unggul dalam asuhan kebidanan berbasis budaya..